Salam semua.Saya mau bertanya saya punya anjing golden retreiver usia 1 tahun,suatu hari saat saya elus punggungnya saya ngerasain kaya benjolan gitu.Setelah saya cari di internet bahwa anjing golden rentan terkena kanker limfoma setelah saya cek gejala2nya mirip seperti anjing saya.Di internet dikatakan bahwa pengobatannya bisa dilakukan dengan kemo atau pemberian prednisone.Mohon dokter atau yg udah mempunyai pengalaman seperti saya bisa memberi solusinya.Terima kasih
sebaiknya untuk memberikan pengobatan tersebut konsultasikan dulu ke dokter karena efeknya dalam jangka panjang kurang baik. terapi operasi juga bisa dilakukan, namun memang kasus limfoma sangat mudah menyebar. tapi biasanya jarang terjadi pada anjing usia muda, banyak terjadi pada anjing usia tua (karena pengaruh usia, terjadi penurunan fungsi sel dan organ)
Please login or Register to submit your answer