kucing

ika nurul ulfatiana asked 7 years ago

dok ,saya mau tanya,kucing saya tiba2 pada bagian pantat dan kaki terdapat lubang pada kulit sehingga bulu sekitar rontok dan mengelurkan air dan bau,kira-kira kenapa ya dok,sebaiknya diberi obat atau penangan apa?mohon bantuanya ya dok.

1 Answers
drh Winda Staff answered 7 years ago

Sebaiknya bagian dalam luka dibersihkan, kemudian diberi cairan antiseptik. Untuk sementara dapat diberi betadin terlebih dahulu. Selanjutnya, saran saya dicek ke dokter hewan untuk dilakukan penanganan dan pengobatan. Upayakan jangan sampai dihinggapi lalat karena dapat mengakibatkan miasis (infestasi larva) yang akan memperburuk kondisi luka. Semoga membantu