Kucing demam ditambah tidak mau makan

Bpk. Ruka Akamaru asked 7 years ago

Halo dok, saya mempunyai kucing umurnya 3 bulan beberapa hari yang lalu dia demam saya melakukan penanganan darurat saja seperti memberikan obat anak Bodrexin besoknya saya lihat kondisinya makin parah dia tidak mau makan sedikitpun saya kasih minum juga tidak diminum karena saya takut dehidrasi berlebihan saya agak memaksa untuk memberikan air mengunakan pipet sirup obat ( tapi baru bukan bekas ), tapi kondisinya masih seperti itu. apa penanganan yang harus saya lakukan selanjutnya? selebihnya hidung kucing tidak basah dan agak pucat. apakah penyakit ini menular? soal saya mempunyai 2 kucing yang 1 sebelumnya masih sehat tetapi sekarang keadaannya sama.

2 Answers
drh. Puspasari Respatiningtyas Staff answered 7 years ago

Silahkan baca di website ini mengenai demam pada kucing. Sangat tidak disarankan memberikan obat penurun panas manusia pada kucing tanpa resep dokter. Walau efek kandungan obat tersebut tdk separah pemberian paracetamol, mmg bs digunakan pada kucing dgn dosis yang sangat kecil di sesuaikan dgn berat badannya. Tapi penggunaan obat tsb sangat tdk disarankan krn mmg kecenderungan keracunan..jd saran saya konsultasikan segera ke dokter untuk mendapat penanganan. 

drh. Puspasari Respatiningtyas Staff answered 7 years ago

Silahkan baca di website ini mengenai demam pada kucing. Sangat tidak disarankan memberikan obat penurun panas manusia pada kucing tanpa resep dokter. Walau efek kandungan obat tersebut tdk separah pemberian paracetamol, mmg bs digunakan pada kucing dgn dosis yang sangat kecil di sesuaikan dgn berat badannya. Tapi penggunaan obat tsb sangat tdk disarankan krn mmg kecenderungan keracunan..jd saran saya konsultasikan segera ke dokter untuk mendapat penanganan.