Kucing Mengeluarkan darah setelah 2 haru melahirkan

Website Tanya Jawab Dokter Hewan Terpopuler di IndonesiaCategory: KucingKucing Mengeluarkan darah setelah 2 haru melahirkan
Praba asked 7 years ago

Dokter 2 hari lalu kucing saya melahirkan, anaknya ada 2.. Sejauh ini nafsu makan dan minumnya baik.. Anak2nya hidup dn dia mau nerawat anaknya.. Hanya tadi pagi keluar darah dari vaginanya ada sedikit gumpalanny juga.. Apakah ini normal? Apa yang harus saya lakukan untuk menanganinya?

1 Answers
drh. Puspasari Respatiningtyas Staff answered 7 years ago

darah pasca melahirkan masih wajar jika tidak disertai pendarahan berlebih, bau busuk dari vagina,  nafsu makan menurun, atau demam. sama seperti manusia pasca melahirkan mengalami nifas.  yang penting induk diberikan makanan yang sesuai, cukup, serta anak menyusui dengan baik.