hai dok, mau tanya.. anjing saya chihuahua mulutnya berdarah. saya ke drh, dikasih resep adona tablet. tapi saya cari kemana2 di kota saya lagi kosong sedangkan anjing saya sudah pendarahan ?. apakah boleh diganti dengan asam traneksamat tablet? tolong dijawab ya dok ?? terima kasih sebelumnya