Suntik hormon

Reynatha asked 7 years ago

Dok saya mau tanya. Apa ada Suntik hormon pada kucing? Dengar2 ini dpt mnggemukkan kucing scr instan. Trs efeknya apa. Trimakasih dok

1 Answers
drh. Puspasari Respatiningtyas Staff answered 7 years ago

suntik hormon yg lazim krn problem reproduksi, pemberiannya sangat diawasi oleh dokter, krn bs mempengaruhi sistem tubuh, biasanya untuk problem hormon diagnosanya membutuhkan pemeriksaan lanjutan yg cukup rumit, harga yg tdk murah juga, jd masih jarang dilakukan. sepertinya menggemukkan dengan hormon pada kucing tdk lazim dilakukan, serta mengharapkan hasil yang instan tentu sgt tidak drekomendasikan krn sangat berbahays dan tdk normal.